Polisi Selidiki Akun Facebook Penyebar Foto Hoaks Penangkapan Perampok Toko Emas di Medan

REDAKSI
Selasa, 31 Agustus 2021 - 11:52
kali dibaca
Ket Foto : Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara (Sumut) sedang pelaku penyebaran foto hoaks pelaku perampokan toko emas di Pasar Simpang Limun, Kota Medan. 

Mediaapakabar.com
Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara (Sumut) sedang akun Facebook penyebaran foto hoaks penangkapan pelaku perampokan toko emas di Pasar Simpang Limun, Kota Medan. 

Hal itu berdasarkan unggahan di akun Facebook (FB) di atas nama Deky Hardianto . Apalagi, akun pelaku Deky Hardianto memasang profil atau gambar personel kepolisian, yang dinilai mencemarkkan institusi Polri.


Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi mengatakan, polisi sedang melakukan penelusuran di balik akun tersebut. Memotong foto itu dinilai sudah mengedarkan informasi palsu yang bisa menyesatkan masyarakat.


“Kami sudah profiling akun yang memposting foto yang menyebutkan tersangka perampokan toko emas Simpang Limun ,” kata Hadi, Senin, 30 Agustus 2021.


Hadi mengatakan, bahwa pemotingan anggota Polri. Tak hanya itu, tindakan tersebut dinilai sudah mencemarkkan institusi Polri yang sedang harga kasus perampokan sadis tersebut.


Sebelumnya mediaapakabar.com, beredar foto salah satu pelaku yang disebut akun facebook Deky Hardianto bahwa pelaku komplotan perampok toko emas di Pasar Simpang Limun, Jalan Sisingamangaraja, Kota Medan sudah tertangkap. Informasi tersebut viral di media sosial (medsos).


Dilihat mediaapakabar.com , Minggu, 29 Agustus 2021, akun facebook bernama Deky Hardianto mengupload postingan foto tersebut besertakan caption.


“Assalamualikum, Perampok Toko emas kota medan, Simpang limun 1 orang Sudah Tertangkap. 3 Orang lagi Masih DPO,” tulis akun Deky Hardianto yang menyebut di profil akun Facebooknya sebagai personel Polri (Kanit Reskrim) di Polda Sumatera Utara.


Dalam foto tersebut, tampak seorang berkaos hijau gelap dengan tulisan turn back crime di lengan kanan dan kiri dikawal 4 personel polisi. Di belakang tampak mobil hitam yang siap mengangkut orang-orang tersebut.


viralnya postingan akun Facebook Deky Hardianto yang menyebutkan bahwa salah satu pelaku komplotan perampok toko emas di Pasar Simpang Limun, Kota Medan ditangkap terkait informasi tidak benar alias hoaks.


Hal itu ditegaskan Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi ketika dikonfirmasi mediaapakabar.com, Minggu, 29 Agustus 2021.


"Postingan tentang ditangkapnya seorang perampok toko emas di Pasar Simpang Limun hoaks," tegas Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi. (MC/Merah)

Share:
Komentar

Berita Terkini